
Hai hai! It's time to tell day 2 of my holiday. Once again, I'll tell you what I remember...hahahaha.
***
Hari kedua ini, kami berencana untuk pergi ke Sentosa Island. Tujuannya, Universal Studio Singapore dan Song of The Sea. Sebenernya di Sentosa itu banyak atraksi-atraksi menarik, tapi semuanya mahal-mahal. Dan dari rekomendasi beberapa temen, katanya Song of The Sea itu keren banget. Jadi, kami (gua tepatnya) memutuskan untuk nonton Song of The Sea.Kami bangun jam 7 waktu Singapore, langsung...